Contoh Pidato Memperingati Hari Pendidikan Nasional Terbaru
Hari Pendidikan Nasional, disingkat (HARDIKNAS) , adalah hari yang ditetapkan oleh pemerintah Indonesia untuk memperingati kelahiran Ki Hadjar Dewantara, tokoh pelopor pendidikan di Indonesia dan pendiri lembaga pendidikan Taman Siswa, diperingati pada tanggal 2 Mei setiap tahunnya.
Nah pada hari pendidikan nasioanl, kita kadang di sibukkan dengan tugas sekolah maupun kuliah untuk membuat pidato tentang hardiknas. ada juga guru yang menyuruh siswanya untuk mengisi pidato pada acara hardiknas itu. namun anda jangan khawatir jika anda di tunjuk unutk mengisi pidato. karena kali ini saya akan membantu anda untuk memberikan Contoh Pidato Memperingati Hari Pendidikan Nasional Terbaru. oke langsung saja simak di bawah ini :
Contoh Pidato Memperingati Hari Pendidikan Nasional Terbaru
Lihat juga untuk pidato yang lain :
Assalamualaikum Wr Wb
Yth. Bapak/Ibu Kepala Sekolah , yang saya hormati bapak ibu guru beserta stafnya . dan tak ketinggalan pula teman teman dan adik semua yang saya cintai.
Yang
pertama, marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat allah swt, sehingga pada
pagi ini kita dapat berkumpul dalam keadaan sehat wal afiat.
Hadirin yang
saya hormati..
Hari ini tanggal 2 Mei kita semua memperingati hari pendidikan nasional (HARDIKNAS). pada hari ini juga kita sebagai warga negara yang menginginkan pendidikan itu sendiri semakin baik dan maju harus mulai diberlakukan dari diri kita sendiri.
Hari ini tanggal 2 Mei kita semua memperingati hari pendidikan nasional (HARDIKNAS). pada hari ini juga kita sebagai warga negara yang menginginkan pendidikan itu sendiri semakin baik dan maju harus mulai diberlakukan dari diri kita sendiri.
Untuk pidato selengkapnya bisa di unduh di bawah ini :
0 Komentar untuk "Contoh Pidato Memperingati Hari Pendidikan Nasional Terbaru"